Simak Rekomendasi Hastag Agar Reels FYP Juni 2024

Mencari hastag agar reels FYP tentunya adalah sebuah usaha agar video bisa viral. Umumnya hastag merupakan komponen agar konten pengguna akun bisa ditemukan oleh orang lain yang bahkan belum follow. 

Hastag ini berlaku untuk semua platform medsos seperti Twitter atau X dan Tiktok. Mengulas tentang Instagram, maka hastag tidak akan hanya membantu orang menemukan sebuah postingan di feed, tapi juga reels. 

Dan inilah cara untuk mendapatkan banyak jangkauan, lebih banyak penonton, dan berpotensi mendatangkan banyak follower. 

Tips Penggunaan Hastag untuk Reel

Jika kreator konten menggunakan hastag yang tepat untuk reel Instagram yang benar-benar mewakili isi kontennya, maka ini bisa menjadi penyebab video reels tersebut viral. 

Ada beberapa tips yang tepat bagi kreator reel dalam mencantumkan hastag ke dalam postingannya. 

Pertama, kreator jangan hanya menggunakan hastag IG reels yang sedang populer dan sedang tren. Semakin viral hastag, maka akan semakin besar peluang konten tersebut untuk tenggelam diantara semua reels lain yang sedang viral. 

Kedua, gunakan hastag yang kurang populer atau sesuai dengan niche kreator agar pengguna lain bisa langsung menemukan reels yang sesuai. Contohnya reels tema kesehatan gigi dan mulut atau kecantikan wajah seperti tutorial make up. 

Ketiga, ciptakan hastag yang mengandung merek atau kampanye spesifik. Jika kreator membagikannya di Instagram dan dapat dibuat kembali oleh akun lain, hal itu bisa menjadikan hastag populer dengan sendirinya. 

Tagar Tren untuk Reel Instagram Terbaru Mei 2024

Berikut beberapa hastag agar reels FYP yang sedang tren untuk konten dan  secara umum digunakan untuk bisa menambah insight akun kreator. 

#reels 

#reelsinstagram 

#fyp 

#tren

#instagood 

#reelitfeelit

#foryourpage

#eksplor

Hastag populer lainnya yakni: 

#cinta 

#follow 

#instadaily

#followforfollback 

#reelsvideo

#likeforlike

#like

#meme 

#mode

#instagramreel 

#music

1. Contoh Tagar untuk konten traveling yakni: 

#travelling 

#fotografi 

#nature 

#travelgram

#pictfortoday 

#love 

#travelergram 

#traveladdict 

#travelholic

#travelstock

#eksplor 

#worldtravel 

aroundtheworld 

solotravel

2. Contoh Tagar untuk Reels Kuliner 

#makanan 

#Foodporn 

#Foodstagram

#Delicious

#Foodblogger 

#Foodlover

#Foodgasm 

#Pecintakuliner

#Foodgram 

#Foodart 

#Foodtoday

3. Tagar untuk Reels Pecinta Fotografi

#Fotografi

#Naturalfotografi 

#Potretfotografi

#Filmfotogran

#Nikonfotografi

#Iphonefotographi

#photographylover

#Bookfotografi

4. Contoh Tagar untuk Reels Penyuka Musik

#music 

#Seni 

#Pemusik

#Hiphop

#Artist

#Livemusic

#Newmusic 

#housemusic

#musicproducer

#musicfestival

#Rockmusic

#kpopmusic

#musicworld

#Applemusic

#Musicianlife 

#Viralmusic 

5. Contoh Tagar Reels Mode Fashion 

#Mode 

#Model

#Beauty 

#Fashionblogger

#Instafashion 

#Menfashion

#fashiongram

#hijabfashion

#fashiondesaign

#streetfashion

#fashionaddict

#ootdfashion 

#fashiondaily

#fashioninspo

#inspo

#dailywear 

#fashionista

6. Tagar untuk Reels Konten Hewan 

#dog 

#doglover

#cat 

#catlovers

#instacat 

#catoftheday 

#cutiecat 

#dogsofinsta 

#doggo 

#Instagramcats 

#happycat 

#rescue 

#catrescue 

#catcorner

#ilovecat 

#catfotografi 

Cara Mengelola Konten Reels IG

Cara mengatur konten reel adalah dengan membuat penjadwalan bersama konten lain di Instagram dan platform lain seperti Tiktok. 

Selain itu tambahkanlah audio atau musik trend dalam konten reel agar semakin meningkatkan jumlah pengunjung konten. 

Audio yang sedang banyak digunakan mungkin memiliki kesempatan kecil untuk ditonton banyak orang tetapi karena banyak yang menggunakannya maka bisa meningkatkan peluang untuk memviralkan konten terkait. 

Lagu atau audio yang sedang viral jika digunakan pada konten reels, maka bisa mengundang banyak orang untuk melihat reel kreator. 

Contoh lagu yang sedang hits untuk konten reels di Indonesia khusus Juni 2024 adalah lagu berjudul Dola dan Faja Skali. 

Selanjutnya, kreator bisa mengikuti apa yang sedang tren di Tiktok termasuk musik dan hastagnya. 

Tiktok dapat menjadi inspirasi karena sebagian besar pengguna Tiktok pasti memiliki akun sosial media Instagram. 

Demikianlah rekomendasi hastag agar reels FYP untuk bulan Juni 2024. Hastag tersebut sesuai dengan isi konten yang diciptakan kreator. Selain penggunaan hastag viral, kreator dapat menambahkan lagu tren agar semakin meningkatkan peluang banyak ditonton. 

Temukan konten terkait pemasaran, tips sosial media, dan penjualaan lainnya hanya di marketingdigital.id.

Bagikan Artikel